Obral!

Danau Sembuluh – Muhammad Yasir

Rp65.000 Rp55.000

Kita selalu menyangka bahwa Kalimantan itu penuh dengan hutan yang masih perawan. Kehidupan masyarakatnya nyaman dan tenteram karena kebutuhannya terpenuhi dari alam. Namun ternyata Kalimantan kini tak seperti yang dibayangkan oleh banyak orang. Penebangan hutan yang masif karena pengambilan kayu dan pembukaan lahan untuk pengembangan usaha perkebunan sawit telah mengubah wajah Kalimantan. Bukan saja wajah buminya yang berubah, tetapi juga masyarakat asli Kalimantan ikut terusik dan berubah.

Stok habis

Deskripsi

Kita selalu menyangka bahwa Kalimantan itu penuh dengan hutan yang masih perawan. Kehidupan masyarakatnya nyaman dan tenteram karena kebutuhannya terpenuhi dari alam. Namun ternyata Kalimantan kini tak seperti yang dibayangkan oleh banyak orang. Penebangan hutan yang masif karena pengambilan kayu dan pembukaan lahan untuk pengembangan usaha perkebunan sawit telah mengubah wajah Kalimantan. Bukan saja wajah buminya yang berubah, tetapi juga masyarakat asli Kalimantan ikut terusik dan berubah.

Muhammad Yasir, seorang putra Kalimantan, dari sebuah desa di wilayah Danau Sembuluh mengabadikan perubahan-perubahan tersebut melalui 30 cerpen yang ditulisnya. Yasir mengemas cerpennya deengan menggunakan tokoh-tokoh bernama lokal, dibumbui kata-kata dan istilah-istilah lokal. Kisah-kisahnya pun menggambarkan keadaan sekitar danau, hutan dan binatang-binatangnya. …kepada tanah kelahiran yang hancur dan kasih Mamak yang lebur, kupersembahkan beberapa cerita ini!

Kondisi: bookpaper
Judul: Danau Sembuluh
Penulis: Muhammad Yasir
Penerbit: Literasi Press
Tebal: 214 hlm

Informasi Tambahan

Berat 0.2 kg
Dimensi 13 × 19 cm

Ulasan

Belum ada ulasan.

Jadilah yang pertama memberikan ulasan “Danau Sembuluh – Muhammad Yasir”

× Ada yang bisa kami bantu?